26.1 C
Semarang
Selasa, 8 Juli 2025

Kolase Gambar RA Kartini SD Pangudi Luhur Don Bosko

JATENGPOS.CO.ID, SEMARANG –  Seorang guru mendampingi siswa melihat kolase gambar RA Kartini karya murid yang dibentuk dengan bahan daur ulang sampah plastik makanan saat dipamerkan di SD Pangudi Luhur Don Bosko, Semarang, Jawa Tengah, Senin (22/4/2024). Kegiatan yang diikuti para guru, siswa dan karyawan lingkungan sekolah dengan mengenakan baju adat serta membuat karya seni kolase gambar RA Kartini tersebut bertujuan untuk mengenalkan dan melestarikan berbagai macam jenis busana suku adat daerah khas Indonesia kepada generasi muda sekaligus memperingati Hari Kartini.

Foto : Prast.wd/jateng pos

 


TERKINI

Rekomendasi

Lainnya

LAYAR BIOSKOP LUKIS

Open House HUT Ke-12 Jateng Pos